< !-- -->

chordgitardiasah.blogspot.com menyajikan Berbagai Macam tutoriak Chord gitar mudah lengkap dengan liriknya

Chord For Revenge - Permainan Menunggu

Intro : F Am F Am

F
..Waktu yang terlewati
                    Am
Tinggalkan sebuah rasa begitu berarti
F
..Ku coba menghindar namun tak ada
   Am
Tempat semua mengingatkanku pada dirimu

*)
G               Am
..Mata sulit terpejam
            F
Permainan menunggu..
G                    Am
 Jantung berdegup kencang
            F
Permainan menunggu..

Reff I:
  Am            C
  ..Tak pernah ada
              G
  Rasa yang sama
                  F
  Walau terus mencari
          G
  Tak mungkin tergantikan
  Am            C
  ..Tak pernah ada
              G
  Rasa yang sama
                  F
  Walau terus menjauh
          G
  Tak mungkin terlupakan

F
..Waktu tak henti permainkan aku
Am
..Hari terus berlalu Ini semakin seru
                      F
Dan kau tetap di benakku
                    F
Ku pertahankan langkahku
               Am
Dalam setiap luka
                       Am
Tak terbesit tuk mengalah
                  (-G)
Walau mungkin kan kecewa

==Kembali ke : *), Reff I

F                        G
..Jangan hilang tak kembali
         G
Jangan hilang tak kembali
F                        G
..Jangan hilang tak kembali
                       F  G  F  G
Jangan hilang tak kembali!...

Reff II:
  Am            C
  ..Tak pernah ada
              G
  Rasa yang sama
            F
  Terus mencari
                        -G
  Tak mungkin dapat tergantikan
  Am            C
  ..Tak pernah ada
              G
  Rasa yang sama
            F
  Terus menjauh
                      -G
  Tak mungkin dapat kulupakan

Am        C            G
..Kembalilah seperti saat
           F  G
Kau memintaku...untuk pulang
Am        C            G
..Kembalilah seperti saat
           F   G         Am
Kau memintaku...untuk terjaga..

You Might Also Like:

Tambahkan Komentar

Sembunyikan

© 2017 ChordgitarDiasah Proudly powered by Blogger